You must have JavaScript enabled in order to use this theme. Please enable JavaScript and then reload this page in order to continue.
Loading...
Logo Kalurahan Janten
Kalurahan Janten

Kap. Temon, Kab. Kulon Progo, Provinsi Di Yogyakarta

Pemerintah Kalurahan Janten Mengucapkan : "Selamat menjalankan Ibadah Puasa Ramadhan 1445 H"

Lomba Gapura dan Filosofinya

Administrator 08 Agustus 2019 Dibaca 849 Kali

Janten, Dalam rangka memeriahkan HUT ke 74 RI Panitia HUT RI Desa Janten, Kecamatan Temon  menyelenggarakan Lomba Gapura yang diikuti tiap pedukuhan. lomba gapura dengan kriteria gapura non permanen bisa dari bambu, kayu, sampah daur ulang dan sejenisnya.

Ketua Panitia Tyto Bagus mengatakan "selain sebagai ajang perlombaan filosofi gapura yang diambil dari bahasa arab ghafura' (Al-gaffar) yang berarti Yang Maha Pengampun, yang biasanya diletakkan di depan pintu masuk menjadi lambang rasa aman, nyaman bagi siapapun yang masuk serta rasa saling memaafkan dan toleransi bagi siapapun warga janten khususnya sehingga Desa Janten Menjadi Desa yang tenteram dan rukun sesama warganya".

Gapura akan dinilai pada tanggal 17 Agustus dengan kriteria Keindahan, Kerapian dan nilai yang terkandung dalam konsep desain gapura (Mr Sunny)

Beri Komentar
Komentar baru terbit setelah disetujui oleh admin
CAPTCHA Image